SEPUTAR WALISONGO

Bagi mereka yang biasa mengunjungi makam para auliya' berpendapat bahwasannya ketentraman, kedamaian lebih mudah mereka dapatkan saat berada dimakam para auliya'. selain itu, dengan berkunjung ke makam para pejuang agama islam ditanah jawa ini, juga membuat mereka sadar bahwasannya betapa tidak mudahnya perjalanan mereka demi menyebarkan agama islam yang mana pada tahun yang tertera di batu nisan, sangat dimungkinkan bahwasannya pada masa itu, masih sangat sulit jalur penghubung dari suatu daerah ke daerah yang lain. 

SUNAN KALIJOGO
Sunan Kalijogo merupakan salah seorang wali yang makamnya berada di daerah Kadilangu, Demak. sebuah komplek pemakaman yang ramai dikunjungi kaum muslimin dari berbagai penjuru negeri, untuk berziaroh,. Melafadzkan tawasul, tahlil serta adapula yang bertujuan untuk menghabiskan hari libur serta untuk wisata religi. 
Selo Palenggahanipun Sunan Kalijogo  (berada di komplek  makam Sunan Kalijogo)

Masjid Sunan Kalijogo (Berada disamping Jalan Masuk makam)

jalan masuk ke komplek makam Sunan Kalijogo









dua tempat air yang diambil dari sungai yang biasa digunakan oleh sunan Kalijogo











suasana makam Sunan Kalijogo










SUNAN MURIA
Beliau adalah seorang sunan yang makamnya berada di gunung Muria yaitu di daerah utara Kudus, Jawa Tengah. Butuh perjalanan selama setengah jam jalan kaki untuk mencapai makam beliau. Masjid sunan Muria juga berada disekitar komplek makam. Namun perjalanan kearea makam yang seharusnya dimanjakan oleh pemandangan dari gunung muria, saat ini sudah tidak dapat lagi dini'mati karena dipinggir jalan menuju makam tersebut, saat ini telah dipenuhi oleh bangunan-bangunan yang dimanfaatkan oleh para pedagang untuk kelangsungan kehidupan mereka. 
jalan masuk ke makam















Komentar

HEAVEN

MANAJEMEN KONTEMPORER

PENCEGAHAN DAN PEMBATALAN PERKAWINAN

GERAK PRESESI DAN GERAK NUTASI SUMBU BUMI